LAMPUNG - Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Way Kanan mengadakan kegiatan Police Goes to School di SMKN 1 Baradatu, Jumat (19/7/2019). Kegiatan ini dilakukan untuk meningkatkan dan menanamkan kesadaran disiplin berlalu lintas sejak dini. Kasat Lantas Polres Way Kanan, AKP Japril, didampingi Kepala Unit Pendidikan Masyarakat dan Rekayasa (Kanit Dikyasa) AIPDA Johansyah, memberikan pelatihan Dikmas Lantas kepada 130 pelajar Siswa yang melaksanakan MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah), membahas UU Nomor 22 Tahun 2009 tentang Lantas dan Angkutan Jalan. Dalam pembinaan dan penyuluhannya, Kasat Lantas mengimbau agar pelajar dalam mengendarai sepeda motor selalu berhati-hati dan mematuhi peraturan. Hal tersebut untuk memberi rasa aman dan menghindari terjadinya kecelakaan lalu lintas. Kasat Lantas berharap, semua pemakai jalan memiliki kesadaran disiplin berlalu lintas, hal ini mengurangi angka kecelakaan, khususnya di wilayah hukum Polres Way Kanan. Menurut Kepala Sekolah SMKN 1, Bardatu Sujarwo, kegiatan tersebut merupakan pembinaan yang baik dan bermanfaat bagi siswa-siswanya. “ Sangat penting untuk mencegah hal-hal yang tidak diinginkan, mengingat kecelakaan sangat rentan terjadi,” Imbuhnya Selain penyuluhan, Satlantas juga menggelar kuis yang berhadiah helm SNI secara gratis. Wah... sudah mendapat ilmu, ada hadiahnya juga, seru!(koesma/mb)
Satlantas Polres Way Kanan Adakan 'Police Goes to School'
Jumat 19 Jul 2019, 13:04 WIB

Editor
[email protected] Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Jakarta
Antisipasi Kenakalan Pelajar dan Narkoba, Polsek Kebayoran Baru Goes To School
Senin 29 Mei 2023, 12:50 WIB
News Update
Palang Pintu Betawi Sambut Kapolres Metro Jakpus Baru di Farewell Parade
Kamis 08 Jan 2026, 21:31 WIB
EKONOMI
Jadwal Pendaftaran KIP Kuliah 2026 untuk SNBP dan SNBT Terbaru: Ini Syarat dan Cara Daftarnya
08 Jan 2026, 21:30 WIB
EKONOMI
Bansos PKH dan BPNT Berlaku Seumur Hidup, Pemerintah Tetapkan Pengecualian untuk 3 Golongan Rentan
08 Jan 2026, 21:30 WIB
GAYA HIDUP
Membangun Sistem Perdagangan yang Dapat Anda Perbarui, Uji, dan Tingkatkan dengan Aman
08 Jan 2026, 21:18 WIB
EKONOMI
Pemerintah Luncurkan KUR Perumahan, UMKM Bisa Beli dan Bangun Rumah untuk Usaha
08 Jan 2026, 20:40 WIB
HIBURAN
Pandji Pragiwaksono Dilaporkan ke Polisi Soal Materi Ormas Urus Tambang, Mahfud MD: Tak Bisa Dihukum
08 Jan 2026, 20:10 WIB
EKONOMI
KUR 2026 Resmi Diatur Ulang, Pemerintah Ancaman Sanksi bagi Lembaga Penyalur Nakal
08 Jan 2026, 20:00 WIB
JAKARTA RAYA
Pramono Anung Kebut Infrastruktur Jakarta, Jembatan Ancol–JIS hingga Penataan Kota Tua
08 Jan 2026, 19:38 WIB
HIBURAN
Pernyataan Ohim Viral, Ini 3 Alasan Salshabilla Adriani Disebut Mirip Kucing dan Sikapnya soal Karier Istri
08 Jan 2026, 19:18 WIB
HIBURAN
Kasus Memanas! Dokter Detektif Tantang Richard Lee Kooperatif Jalani Proses Hukum
08 Jan 2026, 19:15 WIB
EKONOMI
Solusi Jika NIK atau DTKS Tidak Terdaftar Sebagai Penerima Bansos 2026
08 Jan 2026, 19:04 WIB
HIBURAN
Ridwan Kamil dan Atalia Praratya Resmi Bercerai, Harta Gono-Gini Disepakati Secara Tertutup dan Tanpa Sengketa
08 Jan 2026, 18:51 WIB
JAKARTA RAYA
Diduga Mengantuk, Mobil Mahasiswi Nyemplung ke Saluran Irigasi di Cikupa Tangerang
08 Jan 2026, 18:48 WIB
JAKARTA RAYA
Polisi Ringkus 5 Warga Sipil Terkait Penganiayaan Maut di Tapos Depok
08 Jan 2026, 18:32 WIB
Daerah
Terjerat Kasus Korupsi Dana Desa, Kades di Pandeglang Masuk Sel Tahanan
08 Jan 2026, 18:26 WIB
Nasional
Hasil RDPU Komisi III DPR: Kedudukan Polri di Bawah Presiden Tak Perlu Diubah
08 Jan 2026, 18:22 WIB