Standar keselamatan lain seperti 6 airbags, sistem pengereman ABS dan EBD, serta Vehicle Stability Control (VSC) juga sudah disertakan.
Meskipun berstatus pendatang baru di pasar EV Indonesia, Citroen e-C4 dibanderol cukup tinggi yaitu Rp1,196 miliar (on the road Jakarta, Juli 2025).
Harganya terbilang premium jika dibandingkan dengan kompetitor di segmen serupa seperti Hyundai Kona Electric atau MG4 EV, namun Citroen mengandalkan gaya unik dan kenyamanan khas Eropa sebagai nilai jual utama.