Ketakutan Nasabah Pinjol, Antara Ancaman DC Lapangan dan Jeratan Utang

Jumat 23 Mei 2025, 21:05 WIB
Kapan DC Pinjol Datang ke Rumah Jika Telat Bayar Tunggakan? Catat Waktunya! (Pinterest)

Kapan DC Pinjol Datang ke Rumah Jika Telat Bayar Tunggakan? Catat Waktunya! (Pinterest)

- Ganti nomor telepon

- Hapus atau tutup akun media sosial

- Jangan mudah tergoda dengan tawaran pinjaman baru.

Baca Juga: Waspada Pinjol Ilegal, Ini Risiko dan Bahaya yang Mengintai Pengguna

Masuk Daftar Hitam SLIK OJK, Bukan Akhir Dunia

Banyak nasabah takut masuk daftar hitam SLIK OJK. Padahal, ini bisa jadi berkah terselubung.

Saat Anda masuk daftar tersebut, artinya Anda tidak akan mudah mendapatkan pinjaman berbunga (riba) lagi.

Hal tersebut bisa jadi awal dari hidup yang lebih bersih dari jerat utang.

Harap diingat, riba bukan hanya memiskinkan di dunia, tapi juga menyengsarakan di akhirat.

Lebih baik gagal bayar dan mulai memperbaiki hidup, daripada terus memaksakan diri membayar dengan cara yang salah.

Berhentilah memperjuangkan masa depan pinjol. Jangan habiskan hidup hanya untuk membayar utang dengan utang baru.


Berita Terkait


News Update