Selain itu, kata Henik, aktivitas warga berjalan normal tanpa adanya kejadian menonjol.
Baca Juga: Polisi Selidiki Penemuan Jasad Pria Lanjut Usia Tanpa Identitas di Area Persawahan Kronjo
Hal itu mencerminkan kerja sama yang baik antara aparat keamanan dan masyarakat dalam menjaga ketertiban lingkungan. (man)
