Jangan Panik, Cara Hadapi DC Pinjol Datang ke Rumah Nasabah Galbay Utang Pinjolnya

Minggu 18 Mei 2025, 19:28 WIB
Cara hadapi Debt Collector. (Canva)

Cara hadapi Debt Collector. (Canva)

Baca Juga: NIK KTP Anda Tanpa Sadar Dipakai Pinjol Ilegal? Cepat Ambil Langkah Pemblokiran agar Tidak Terjerat Utang Fiktif

Inilah yang Harus Dilakukan Jika DC pinjol Datang ke Rumah Nasabah

1. Minta surat resmi ke DC pinjol

2. Bicara dengan baik-baik jangan buat janji

3. Jika ingin bayar harus via aplikasi pinjol

Namun, perlu dicatat, nasabah jika ingin bayar,  jangan membuat janji kepada DC pinjol.

Hal itu membuat DC pinjol bisa kembali ke rumah nasabah, jika kalian tak mampu membayar kembali.

Lebih baik, nasabah akan membayar melalui via aplikasi pinjol. Jangan langsung membayar kepada pihak DC pinjolnya yang datang ke rumah.


Berita Terkait


News Update