PPPK Lulusan SMP Mulai Cair Januari 2026, Berapa Gaji Pokok dan Tambahannya?

Jumat 02 Jan 2026, 23:59 WIB
Cair Januari 2026! Segini Gaji PPPK Lulusan SMP Lengkap dengan Tunjangan yang Diterima.  (Sumber: Instagram @cpnsindonesia.id)

Cair Januari 2026! Segini Gaji PPPK Lulusan SMP Lengkap dengan Tunjangan yang Diterima. (Sumber: Instagram @cpnsindonesia.id)

Lulusan SMP sederajat: Golongan IV

Lulusan SLTA/Diploma I: Golongan V

Lulusan Diploma II: Golongan VI

Lulusan Diploma III: Golongan VII

Lulusan Sarjana/Diploma IV: Golongan IX

Lulusan S2: Golongan X

Lulusan S3: Golongan XI

Klasifikasi ini membuka ruang keadilan struktural, di mana latar belakang pendidikan tetap dihargai dalam sistem ASN, tanpa menutup peluang pengabdian bagi lulusan pendidikan dasar dan menengah.

Nominal Gaji PPPK Lulusan SMP Tahun 2026

Berdasarkan ketentuan yang berlaku, PPPK lulusan SMP sederajat ditempatkan pada Golongan IV. Adapun gaji pokok PPPK Golongan IV diperkirakan berada dalam rentang:

Rp2.299.800 – Rp3.336.600 per bulan

Besaran tersebut menyesuaikan dengan masa kerja golongan (MKG) masing-masing pegawai. Semakin lama masa pengabdian, maka nominal gaji yang diterima akan semakin besar.

Jika merujuk pada pola pembayaran sebelumnya, gaji PPPK Januari 2026 diperkirakan cair pada awal bulan, bersamaan dengan penyesuaian administrasi tahun anggaran baru.


Berita Terkait


News Update