30 Prompt Gemini AI Paling Dicari untuk Edit Foto Diri Sendiri Menjadi Estetik

Sabtu 18 Okt 2025, 12:10 WIB
Hasil edit foto elegan diri sendiri pakai prompt Gemini AI. (Sumber: Gemini AI)

Hasil edit foto elegan diri sendiri pakai prompt Gemini AI. (Sumber: Gemini AI)

POSKOTA.CO.ID - Kecanggihan teknologi AI Gemini milik Google telah terbukti lewat tren edit foto AI yang viral di media sosial dan sukses menarik perhatian banyak orang.

Hanya dalam waktu singkat, sejumlah orang ikut-ikutan membuat foto dengan gaya elegan, retro, hingga sinematik yang terlihat estetik.

Buka hanya foto diri sendiri, banyak juga yang membuat foto AI bersama pasangan atau keluarga, lalu membagikannya ke media sosial.

Baca Juga: Dramatis! Ide 10 Prompt Gemini AI Edit Foto di Tengah Hujan yang Hasilnya Bikin Takjub

Hal penting yang harus diperhatikan pengguna ketika edit foto, yakni pemilihan foto yang ingin diedit harus jelas menghadap depan. Selain itu, gunakan prompt yang tepat untuk memodifikasi foto tersebut.

Prompt Gemini AI yang ditulis untuk mengedit foto haruslah berisi instruksi yang jelas, termasuk soal komposisi cahaya dan warna, suasana, latar belakang atau background foto, tema dan gaya, termasuk outfit, ekspresi, dan juga make up.

Kalau penulisan prompt AI sudah lengkap dan terstruktur, dapat dipastikan jika hasil foto yang didapat juga sesuai. Apabila belum sesuai, kamu masih bisa mengedit perintah dan menghapus serta menambahkan instrumen yang diinginkan.

Baca Juga: Prompt Keren Edit Foto Cowok Bergaya Misterius Pakai Gemini AI, Cobain Sekarang!

Dalam artikel ini akan disajikan sejumlah prompt Gemini AI paling populer yang banyak digunakan untuk edit foto diri sendiri dengan hasil yang nampak realistis.

Tips Membuat Prompt Gemini AI

Sebelum mengedit foto di website Gemini AI untuk mengubah foto mu agar terlihat lebih estetik dan menarik, kamu perlu menyimak beberapa tips berikut ini.

1. Buat perintah yang jelas


Berita Terkait


News Update