Timothy Ronald juga memberikan beberapa alasan mengapa menjadi investor lebih unggul dibandingkan dengan penguasaha. Diantaranya yakni.
- Scalability (Skalabilitas): Investor bisa masuk ke berbagai industri tanpa harus fokus pada satu lini.
- Time Freedom: Waktu lebih fleksibel dibanding pengusaha yang harus terjun langsung.
- Capital Growth: Pertumbuhan modal bersifat eksponensial, bukan linear seperti bisnis konvensional.
Pengusaha dan investor sama-sama berperan penting dalam ekonomi. Namun, jika tujuan Anda kekayaan dan kebebasan waktu, menjadi investor cenderung lebih menguntungkan.
Bahkan, pengusaha sukses pada akhirnya akan menjadi investor setelah mengakumulasi modal besar menurut pengalaman Timothy Ronald.
Disclaimer: Artikel ini bersifat informatif dan mengutip pandangan narasumber untuk memberikan wawasan seputar dunia bisnis dan investasi.
Segala keputusan finansial tetap menjadi tanggung jawab pembaca. Untuk itu, pastikan Anda bijak dalam menerima segala informasi.