Jika domisili Anda berada di luar wilayah prioritas, kemungkinan besar limit Anda maksimal hanya Rp10 juta.
Pastikan Anda sudah mengetahui batas limit wilayah Anda dan memahami bahwa simulasi di aplikasi bukan jaminan nominal final.
Dengan proses digital yang cepat dan bunga kompetitif mulai dari 1 persen flat, layanan ini layak dipertimbangkan bagi Anda yang mencari solusi pinjaman online tanpa jaminan dan aman.
Itulah tadi, informasi terkait cara mengajukan pinjaman di blueExtraCash by BCA.