POSKOTA.CO.ID - Siapa yang tak mau mendapatkan Rp100 ribu saldo DANA secara gratis? Berikut kami bagikan cara mendapatkannya pakai fitur Dana Kaget.
Mencari penghasilan tambahan dari internet sekarang bisa kamu wujudkan dengan banyak cara yang mudah dan praktis.
Misalnya kamu bisa menggunakan berbagai aplikasi penghasil uang yang memberikan tantangan dan misi untuk mendapatkan saldo gratisnya.
Namun ada cara lebih mudah, yaitu kamu cuma perlu sekali klik link Dana Kaget dan bisa mendapatkan saldo gratis setiap harinya.
Fitur Dana Kaget
Bagi yang belum tahu, Dana Kaget adalah fitur dari aplikasi dompet elektronik DANA yang bisa dipakai untuk berbagi saldo gratis.
Fitur ini akan terbuka di aplikasi DANA setelah mendaftar akun, kamu yang ingin berbagi saldo gratis bisa buat amplop digital milikmu sendiri dengan nominaln dan jumlah pemenang yang diinginkan.
Selain itu, tentunya kamu bisa klaim link Dana Kaget yang dibagikan orang lain dan dapatkan hadiah saldo DANA kaget setiap harinya.
Tidak ada syarat khusus untuk mendapatkan saldo gratis dari link Dana Kaget. Namun kamu perlu cepat karena biasanya hadiah yang dibagikan terbatas.
Baca Juga: Cek NIK KTP Anda, 3 Bantuan Sosial Ini Cair Mulai Januari 2025, Pastikan Terdaftar Jadi KPM!
Link Dana Kaget 6 Januari 2025
Banyak orang yang berburu link dana terbaru di internet setiap harinya. Nah langsung cek berikut ini Poskota juga sedang bagi-bagi saldo DANA gratis via link Dana Kaget.