JAKARTA - Harga bahan pangan setiap bulan ramadhan seringkali meroket. Untuk itu, PD Pasar Jaya mengadakan pasar murah di 44 pasar yang ada di Jakarta, salah satunya di Pasar Jatinegara.
Asisten manajer usaha dan pengembangan unit pasar besar (UPB) Pasar Jatinegara Dewi Ratna Furi mengatakan bazar pasar murah ini sudah ada sejak awal bulan puasa.
"Per satu ramadhan, berarti tanggal 17 (mei). Jadi dari hari pertama puasa sampai 12 juni," ujar Dewi pada Jumat (25/5/2018) di Kantor PD Pasar Jaya Pasar Jatinegara, Jakarta Timur.
Ia mengatakan, ada banyak bahan pangan yang dijual di bazar pasar murah tersebut. Di antaranya, cabai, bawang, telur, beras, daging ayam, daging sapi dan kerbau. Seperti namanya, harga di bazar pasar murah ini pun relatif murah.
"Kalau yang most wanted ya, paling cepat abis itu beras, beras paling cepat abis, lalu gula, kemudian telur. Karena telur harga di luar masih tinggi banget," tambahnya.
Ia menjelaskan, bazar pasar murah sejenis ini bukan kali pertama diadakan. Tahun-tahun sebelumnya kata Dewi, juga sudah pernah ada. Hal ini bertujuan untuk menjaga kestabilan harga bahan pangan di masyarakat pada saat bulan puasa. Hal ini karena seringkali saat bulan puasa dan menjelang lebaran harga bahan pangan naik drastis.

PD Pasar Gelar Pasar Murah di 44 Pasar, Jatinegara Salah Satunya
Jumat 25 Mei 2018, 12:30 WIB

Untuk gula pasir, harganya berkisar Rp. 12.400/kg, kemudian tepung terigu Rp. 7.500/kg. Harga minyak goreng pun variatif, Rp. 22.500 untuk yang dua liter, Rp. 20.800 untuk 1,8 liter, dan Rp. 11.000 untuk 1 liter. Lalu ada pula berbagai jenis beras yang dijual, dengan berat beras perkarung 5 kilogram dan dipatok harga sesuai kualitas beras.
"Kalau untuk beras kita ada empat jenis, ada Rp. 45.000 dan Rp. 47.250 itu sama kualitasnya. Lalu ada Setra Ramos, itu ada dua jenis, Rp. 50.000 dan Rp.60.000," seru Dewi.
Selain itu, ada pula daging sapi seharga Rp. 80.000/kg, telur Rp. 24.000/kg, daging kerbau Rp. 75.000/kg, Rp. 68.000/900 gram serta daging ayam beku Rp. 33.000 per ekor. Untuk harga cabe merah rawit Rp. 23.000/kg, cabe merah keriting Rp. 27.000/kg, bawang merah Rp. 28.000/kg, dan bawang putih Rp. 20.000/kg. (Cw2/Tri)
[email protected]
Editor
Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Jaga Kestabilan Harga Pangan, Disperindag Lebak bakal Gelar Pasar Murah di 28 Kecamatan
Rabu 31 Mar 2021, 20:18 WIB

Kemnaker Dorong Informasi Pasar Kerja Berikan Dampak Besar Bagi Sektor UMKM
Sabtu 02 Jul 2022, 13:24 WIB

Cegah Harga Bahan Pokok Melonjak Pasca BBM Naik, Pemkot Bekasi Berencana Gelar Operasi Pasar
Selasa 06 Sep 2022, 12:35 WIB

Ya Ampun! Para Pedagang Pasar Ular Jakarta Utara Menjerit karena Suplier Menaikan Harga Akibat Kenaikan BBM
Sabtu 10 Sep 2022, 23:20 WIB

Jaga Kestabilan Harga Jelang Nataru, Pj Heru Sidak ke Pasar Induk Kramat Jati
Selasa 06 Des 2022, 10:46 WIB

Berharap Ekonomi Pasar akan Tumbuh Diawal Tahun, Presiden Jokowi dan Pj Gubernur Heru Tinjau Pasar Tanah Abang
Senin 02 Jan 2023, 15:27 WIB

Pasar Kutabumi Kabupaten Tangerang Akan Direvitalisasi, Bupati Zaki Resmikan Penampungan Sementara
Minggu 23 Jul 2023, 10:05 WIB

Terdampak El Nino, Pemkot Bekasi akan Gelar Pasar Murah pada Dua Bulan Mendatang
Kamis 14 Sep 2023, 17:14 WIB

Ngenes! Omzet Pedagang Pasar Tradisional di Pandeglang Rontok Diduga Dampak Online Shop
Minggu 17 Sep 2023, 14:38 WIB

PD Pasar Jaya Lakukan Aktivasi Pasar Demi Tarik Minat Masyarakat
Kamis 21 Sep 2023, 21:13 WIB

Pasar Kutabumi Tangerang Dijarah Ratusan Orang, Sejumlah Pedagang Luka-luka
Minggu 24 Sep 2023, 19:14 WIB

Pasar Kutabumi Tangerang Dijarah, Polisi Minta Para Pelaku Menyerahkan Diri
Minggu 24 Sep 2023, 21:11 WIB

Buntut Aksi Penjarahan Pasar, Nasib Dirut Perumda Diujung Tanduk
Selasa 26 Sep 2023, 14:59 WIB

BTT Masuk Anggaran Perubahan, Pemkab Bogor Segera Relokasi Pasar Leuwiliang
Minggu 01 Okt 2023, 08:54 WIB

Pemkab-DPRD Sepakati APBD Perubahan TA 2023, Rudy Susmanto: Relokasi Pedagang Pasar Leuwiliang Diakomodir
Minggu 01 Okt 2023, 12:42 WIB

Puluhan Tahun Terbengkalai, Pasar Agro Milik Pemkab Pandeglang Beralih Fungsi
Jumat 06 Okt 2023, 10:57 WIB

Antisipasi Kelangkaan Bahan Pokok, Pj Wali Kota Bekasi Gelar Pasar Murah: Warga Jangan Panik
Senin 16 Okt 2023, 19:25 WIB

Tangani Inflasi, Pemkot Bekasi Gelar Pasar Murah, Ini Dia Lokasi dan Jadwalnya
Selasa 17 Okt 2023, 18:23 WIB

Pasar Tani Dinas Pertanian Lebak Diserbu Warga, Ini Penyebabnya!
Sabtu 21 Okt 2023, 14:02 WIB

Beri Surat Teguran, Pemkab Tangerang Imbau Pedagang Pasar Kutabumi untuk Tempati TPPS
Senin 13 Nov 2023, 12:36 WIB

Grebeg Pasar, KPU Bogor Sosialisasikan Tahapan Pemilu
Rabu 15 Nov 2023, 11:50 WIB

Upayakan Tertib, Pj Wali Kota Bekasi Pantau Langsung Operasi Pasar Murah
Selasa 27 Feb 2024, 08:52 WIB

Pemkot Tangerang Buka Bazar Beras Murah Ramadhan di 13 Kecamatan
Senin 25 Mar 2024, 14:09 WIB

News Update
HDD atau SSD, Mana yang Lebih Baik untuk Penyimpanan PC dan Laptop? Simak Jawabannya Disini Cara Upgradenya
09 Mei 2025, 22:15 WIB

Ramalan Zodiak Paling Beruntung Besok 10 Mei 2025: Rezeki yang Disertai Kebahagiaan Segera Datang untuk Anda
09 Mei 2025, 22:11 WIB

Madura United Siap Tampil All Out Lawan Borneo FC Demi Bisa Menjauh dari Zona Degradasi
09 Mei 2025, 22:05 WIB

Kapolri Minta Masyarakat Lapor Jika Ada Kegiatan Preman
09 Mei 2025, 22:04 WIB

Bansos PKH dan BPNT Tahap 2 Tahun 2025 Masih Dalam Proses, Belum Ada Saldo Masuk KKS
09 Mei 2025, 22:01 WIB

Cara Ampuh Hilangkan Iklan Mengganggu di HP Samsung
09 Mei 2025, 22:01 WIB

Pilihan Makanan Ideal untuk Memulai Diet yang Cocok Bagi Shio Naga dan Kambing
09 Mei 2025, 22:00 WIB

Kesuksesan Diprediksi akan Datang ke Orang dengan Weton Paling Beruntung Besok 10 Mei 2025, Apakah Anda Salah Satunya?
09 Mei 2025, 21:55 WIB

Pinjol Mulai Incar Kontak Darurat, Warga Diimbau Segera Bertindak
09 Mei 2025, 21:54 WIB

5 Tanda Aplikasi Pindar Aman Digunakan, Wajib Punya Hal Ini
09 Mei 2025, 21:48 WIB

Ramalan Zodiak Cancer Besok 10 Mei 2025, Pertimbangkan Tawaran Pendidikan
09 Mei 2025, 21:45 WIB

Cara Cek Apakah Identitas Pribadi Anda Dipakai Oleh Pinjol Ilegal
09 Mei 2025, 21:45 WIB

Bupati Bogor Rudy Susmanto Apresiasi Sinergi Polisi Berantas Premanisme
09 Mei 2025, 21:43 WIB

Hilangkan Iklan Ganggu di Hp Anda dengan Mudah, Begini Caranya
09 Mei 2025, 21:42 WIB

3 Mitos Pindar yang Beredar di Masyarakat, Jangan Salah Paham dan Cari Tahu Faktanya di Sini
09 Mei 2025, 21:40 WIB

Update Klasemen Liga 1 Setelah Persib Tahan Imbang Barito Putera
09 Mei 2025, 21:40 WIB

Cek Daftar 5 Pindar Legal Resmi Berizin OJK dan Cepat Cair ke Rekening!
09 Mei 2025, 21:36 WIB

Aplikasi Game Penghasil Uang Ini Beri Saldo DANA Rp100.000 yang Langsung Cair
09 Mei 2025, 21:35 WIB

Viral Penumpang Selfie di Toilet Kereta, KAI Ingatkan Etika Bermedia Sosial
09 Mei 2025, 21:34 WIB
