Deretan Artis Turut Sampaikan Pesan Duka dan Galang Dana untuk Banjir Sumatera

Jumat 28 Nov 2025, 12:01 WIB
Potret peristiwa bencana banjir yang menghantam wilayah Sumatera. (Sumber: BNPB)

Potret peristiwa bencana banjir yang menghantam wilayah Sumatera. (Sumber: BNPB)

POSKOTA.CO.ID - Indonesia kini diselimuti kabar duka setelah terjadinya musibah banjir besar dan tanah longsor yang menerjang wilayah Aceh, Sumatera Utara dan Sumatera Barat.

Tak hanya merusak fasilitas serta pemukiman, bencana yang terjadi juga menelan korban jiwa.

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) langsung bergerak dan merespon situasi saat ini dengan segera membuat posko di kabupaten serta kota untuk agar koordinasi penanganan bencana bisa berjalan dengan efektif.

Sekretaris BNPB, Rustian menyebutkan beberapa poin arahan untuk penanganan bencana yang terjadi di 13 kabupaten/kota di Provinsi Sumbar. Ia juga menetapkan status kedaruratan dalam menghadapi ancaman bencana seperti banjir, banjir bandang hingga tanah longsor.

Baca Juga: PT Agincourt Resources Bergerak di Bidang Apa dan Milik Siapa? Isu Penyebab Banjir di Sumatera Menguat

“Catat kebutuhan detail dalam proses operasi penanganan darurat,” kata Rustian dikutip dari laman resmi BNPB pada Jumat, 28 November 2025.

Deretan Artis Sampaikan Pesan Duka

Atas peristiwa ini, gelombang dukungan serta pesan duka mengalir dari berbagai lapisan masyarakat, termasuk artis dan publik figur.

Sejumlah artis seperti Bene Dion dan Nikita Willy, turut serta menyampaikan pesan duka dan aktif menggalang donasi untuk membantu para korban bencana.

Berikut ini daftar artis yang menyampaikan pesan duka atas peristiwa banjir Sumatera, antara lain:

Baca Juga: Titik Banjir Medan Ada di Mana Saja? Cek Daftar Lokasi Paling Parah dan Update Terbarunya

Nikita Willy

Artis Nikita Willy sampaikan pesan duka atas peristiwa banjir Sumatera dan menggalang dana bersama Kita Bisa. (Sumber: Instagram/@nikitawillyofficial94)

Nikita Willy bekerja sama dengan Kita Bisa dalam penggalangan dana untuk membantu korban bencana di wilayah Sumatera.


Berita Terkait


News Update