Cek 25 Lokasi Nobar Persib vs Lion City Sailors Malam Ini, Wilayah Bandung dan Sekitarnya

Rabu 26 Nov 2025, 15:40 WIB
Laga Persib Bandung vs Lio City Sailors akan berlangsung malam hari ini. (Sumber: Instagram/@persib)

Laga Persib Bandung vs Lio City Sailors akan berlangsung malam hari ini. (Sumber: Instagram/@persib)

POSKOTACOID - Persib Bandung bakal segera berjumpa kembali dengan tim asal Singapura, Lion City Sailors di match day kelima AFC Champions League (ACL) Two 2025/2026.

Pertandingan malam ini menjadi laga penting bagi Persib Bandung yang menentukan nasib mereka untuk lolos ke babak 16 besar ACL Two 2025.

Setelah bermain di kandang pada laga perdana, pada laga malam ini Maung Bandung akan bertamu ke markas Lion City Sailors di Stadion Bishan, Singapura.

Baca Juga: Link Live Streaming Lion City Sailors Vs Persib Bandung di AFC Champions League Two Malam Ini Kick Off Pukul 19.15 WIB

Berdasarkan jadwal, duel panas antara kedua tim akan bergulir pada Rabu, 26 November 2025 malam ini dengan kick off pukul 19.15 WIB

Dikarenakan bermain di kandang lawan, para suporter Persib Bandung atau yang akrab disapa Bobotoh hanya dapat menyaksikan pertandingan malam ini secara streaming.

Supaya bisa menyaksikan laga malam ini dengan lebih seru lagi, kamu bisa nonton bareng pertandingan Lion City Sailors vs Persib Bandung yang diadakan di sejumlah tempat.

Informasi mengenai tempat nobar Persib vs Lion City Sailors sangat menarik untuk diketahui bagi Bobotoh agar bisa nonton bersama-sama.

Baca Juga: Jam Berapa Jadwal Persib vs Lion City Sailors Hari Ini? Cek Live Streaming di Sini

Dalam  artikel ini akan menyajikan sederet lokasi nobar Persib vs Lion City Sailors pada laga perdana (AFC) Champions League Two 2025/2026.

Daftar Lokasi Nobar Persib vs Lion City Sailors di Bandung dan Sekitarnya

Potret pemain Persib Bandung saat merayakan gol. (Sumber: Persib)

Bagi Bobotoh yang ingin menyaksikan keseruan laga antara Persib Bandung berhadapan dengan Lion City Sailors dengan suasana yang berbeda, kamu bisa nonton lain di sejumlah lokasi berikut ini.

1. Onsite Cafe


Berita Terkait


News Update