Jadwal Timnas Indonesia U-23 vs Mali Leg 2 Friendly Match 2025 Kapan dan Tayang Di Mana? Cek Info Lengkapnya

Senin 17 Nov 2025, 07:12 WIB
Timnas Indonesia U-23 kembali bersiap menghadapi Mali U-23 pada laga leg kedua Friendly Match sebagai rangkaian persiapan menuju SEA Games 2025. (Sumber: Instagram/@ivarjnr)

Timnas Indonesia U-23 kembali bersiap menghadapi Mali U-23 pada laga leg kedua Friendly Match sebagai rangkaian persiapan menuju SEA Games 2025. (Sumber: Instagram/@ivarjnr)

Situasi tersebut dimanfaatkan dengan cepat oleh Mali U-23 yang langsung melancarkan serangan balik mematikan.

Lantas, kapan dan di mana jadwal Timnas Indonesia U-23 vs Mali leg 2 Friendly Match 2025 berlangsung? Cek info selengkapnya berikut ini.

Baca Juga: Tepis Isu Bojan Hodak Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Bos Persib Bandung: Itu Rumor Saja

Prediksi Susunan Pemain Leg 2

Berikut prediksi komposisi sebelas pemain yang kemungkinan diturunkan pada leg 2 Friendly Match 2025.

Indonesia U-23 (4-2-3-1)

  • Cahya Supriadi, Raka Cahyana, Dion Markx, Kadek Arel, Dony Tri Pamungkas, Ivar Jenner, Robi Darwis, Wigi Pratama, Rafael Struick, Toni Firmansya, Jens Raven.
  • Pelatih: Indra Sjafri.

Mali U-23 (4-3-3)

  • Mayame Sissoko; Isiaka Soukouna, Eden Gassama, Sékou Doucouré, Dan Sinaté; Sekou Kone, Yanis Fofana, Moulaye Haidara; Ibrahima Diakité, Lamine Coulibaly, Wilson Samaké.
  • Pelatih: Fousseni Diawara.

Baca Juga: Daftar 30 Pemain Timnas U-23 Indonesia VS Mali di FIFA Matchday

Jadwal Timnas Indonesia U-23 vs Mali Leg 2

Pertandingan leg kedua antara Indonesia U-23 dan Mali U-23 akan berlangsung pada.

  • Hari/Tanggal: Selasa, 18 November 2025
  • Venue: Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat
  • Kompetisi: FIFA Friendly U23
  • Siaran Langsung: Indosiar
  • Live Streaming: Vidio

Itu dia informasi mengenai jadwal dan siaran langsung Timnas Indonesia U-23 vs Mali leg 2 Friendly Match 2025.


Berita Terkait


News Update