Alasan Ridwan Kamil Tak Hadir di Sidang Perdana Gugatan Lisa Mariana

Senin 19 Mei 2025, 21:36 WIB
Ridwan Kamil tidak menghadiri sidang perdana gugatan perdata Lisa Mariana hari ini. (Sumber: Instagram)

Ridwan Kamil tidak menghadiri sidang perdana gugatan perdata Lisa Mariana hari ini. (Sumber: Instagram)

“Itu kan gugatan perbuatan melawan hukum. Kalau gugatan perdata, itu bisa diwakilkan pengacara,” katanya.

Sebagai informasi, Lisa Mariana melayangkan gugatan perdata terhadap RK atas hak identitas anak di PN Bandung.

Gugatan perdatanya itu telah terdaftar di PN Bandung dengan nomor registrasi 148 Pdt/2025/PN.Bd pada 5 Mei 2025.


Berita Terkait


News Update