Tips Alami Atasi Tangan Kasar dan Keriput dengan Buah Ini, Dijamin Auto Mulus

Rabu 14 Mei 2025, 22:40 WIB
Tips alami atasi tangan kasar dan keriput. (Sumber: Pexels/Juan Pablo Serrano)

Tips alami atasi tangan kasar dan keriput. (Sumber: Pexels/Juan Pablo Serrano)

1 buah pisang matang.

2. Cara Membuat

  1. Haluskan pisang hingga benar-benar lembut.
  2. Aplikasikan pada kulit tangan yang sudah bersih secara menyeluruh (terutama pada punggung dan telapak tangan).
  3. Diamkan selama 15-20 menit.
  4. Bilas menggunakan air sampai bersih.
  5. Lanjutkan dengan penggunaan pelembap atau hand cream andalan.
  6. Gunakan masker ini secara rutin 2-3 kali dalam seminggu untuk mendapatkan hasil yang optimal.

Baca Juga: Berat Badan Naik Setelah Lebaran? Simak Tips Turunkan Berat Badan dari Dokter Zaidul Akbar

Itulah dia penjelasan dari tips alami atasi tangan kasar dan keriput. Semoga bermanfaat dan membantu.

Berita Terkait

News Update