5 Aplikasi Pinjol Legal dan Aman Sudah Terdaftar OJK, Limit Tinggi Bunga Rendah

Kamis 08 Mei 2025, 08:30 WIB
Berikut adalah rekomendasi pinjaman online yang memberikan syarat kepada pengaju pinjaman dengan usia minimal 18 tahun. (Sumber: PxHere)

Berikut adalah rekomendasi pinjaman online yang memberikan syarat kepada pengaju pinjaman dengan usia minimal 18 tahun. (Sumber: PxHere)

POSKOTA.CO.ID -  Banyak aplikasi pinjol yang memberikan penawaran menarik kepada calon nasabahnya dengan memberikan limit tinggi dan bunga yang rendah. Cek 5 rekomendasinya di sini.

Pengajuan pinjaman online (pinjol) untuk kebutuhan dana darurat saat ini semakin muda, bahkan beberapa perusahaan fintech memberikan penawaran tanpa jaminan.

Saat ini, pinjol menjadi solusi untuk masyarakat yang membutuhkan dana dengan proses cepat dan syarat yang mudah, walaupun terdapat beberapa risiko yang ditimbulkan, faktanya saat ini pinjol masih banyak diminati masyarakat.

Sebelum menggunakan layanan pinjol, pastikan pilih platform yang bersifat resmi dan legal serta sudah diawasi Otoritas Jasa Keuangan (OJK)

Dilansir dari RP Project, berikut adalah rekomendasi pinjaman online yang memberikan syarat kepada pengaju pinjaman dengan usia minimal 18 tahun.

Rekomendasi Pinjol Legal OJK

1. Maucash

Maucash adalah aplikasi pinjaman dana tunai dari Astra, yang menyediakan layanan pinjaman tanpa jaminan untuk kebutuhan darurat maupun usaha.

Seluruh prosesnya dilakukan secara online dan sudah terdaftar dan diawasi ketat oleh OJK, plafom pinjaman mulai dari Rp2 juta hingga Rp50 juta dengan tenor 6 sampai 24 bulan.

Bunga yang diberikan juga cukup rendah yaitu sebesar 2,9% per bulan atau 34,8% per tahunnya.

2. Uatas

Uatas adalah aplikasi pinjaman online terpercaya yang sudah terdaftar resmi di OJK. Uatas menawarkan pinjaman dengan limit yang cukup fleksibel dan bunga yang tergolong ringan.

Berita Terkait

News Update