“Ini liburan anak sekolah. Senin sudah masuk, berempat Rp140 ribu. Murah,” katanya.
Meski cuaca mendung dan terkadang hujan turun, Warsono tak merasa was-was. Ia pun memilih menggunakan transportasi umum KRL ke lokasi wisata untuk menghindari kemacetan. (cr-4)
