Lokasi Penemuan Jasad Alvaro Jauh dari Permukiman, Penerangan Minim

Senin 24 Nov 2025, 16:50 WIB
Lokasi penemuan kerangka Alvaro di Jalan Raya Tenjo-Jasinga, Kampung Cikadu Blokmede, Desa Singabraja, Kecamatan Tenjo, Kabupaten Bogor, Senin, 24 November 2025. (Sumber: Poskota/Giffar Rivana)

Lokasi penemuan kerangka Alvaro di Jalan Raya Tenjo-Jasinga, Kampung Cikadu Blokmede, Desa Singabraja, Kecamatan Tenjo, Kabupaten Bogor, Senin, 24 November 2025. (Sumber: Poskota/Giffar Rivana)

Sehari kemudian, polisi dibantu anjing pelacak menyusuri Kali Cilalay untuk mencari Alvaro pada waktu sore hingga malam.

Setelah perjuangan yang cukup panjang, akhirnya Alvaro ditemukan tinggal kerangka di sebuah kantong plastik hitam, di bawah tumpukan sampah di pinggir Kali Cilalay.

“Ditemukan sekitar setengah enam sore, udah tulang belulang, udah ketumpuk sampah, pempers, serabut kelapa, macem-macem,” tuturnya. (cr-6)


Berita Terkait


News Update