Harga Emas Melonjak 19 November 2025: Update UBS, Antam, dan Spot Dunia Terbaru

Rabu 19 Nov 2025, 14:04 WIB
Harga emas melonjak 19 November 2025 (Sumber: Pinterest/Dove Investire)

Harga emas melonjak 19 November 2025 (Sumber: Pinterest/Dove Investire)

Dalam rupiah, setelah dikonversi menggunakan kurs USD Rp16.735,69:

Harga per ounce setara dengan sekitar Rp68.074.929,

Dan harga per gram berada di kisaran Rp2.188.478.

Kenaikan ini mempertegas adanya tren bullish jangka pendek di pasar emas global.

Perbandingan Dengan Harga Antam & Pegadaian Hari Sebelumnya

Banyak investor masih memantau perubahan antara harga 18 November dan 19 November 2025.

Pada hari sebelumnya, emas Antam dalam pecahan besar seperti 1.000 gram berada di sekitar Rp2,26 miliar, sedangkan di Pegadaian nilainya sedikit lebih tinggi, sekitar Rp2,31 miliar.

Pecahan 500 gram Antam kemarin tercatat sekitar Rp1,13 miliar, sementara versi Pegadaian berada di Rp1,15 miliar.

Ukuran 250 gram kemarin dihargai Rp565 juta di Antam dan sekitar Rp575 juta di Pegadaian.

Untuk pecahan yang lebih kecil:

  • Pecahan 100 gram berada di kisaran Rp226 juta (Antam) dan Rp232 juta (Pegadaian),
  • Pecahan 50 gram sekitar Rp113 juta di Antam dan Rp116 juta di Pegadaian.
  • Ukuran 10 gram kemarin dihargai Rp23,3 juta,
  • 5 gram sekitar Rp11,7 juta,
  • 2 gram sekitar Rp4,7 juta,
  • Pecahan 1 gram berada di Rp2.394.000,
  • Dan pecahan 0,5 gram sekitar Rp1.255.000.
  • Harga buyback Antam pada 18 November 2025 tercatat di level Rp2.224.800 per gram.

Harga Emas Hari Ini Naik atau Turun?

Melihat kenaikan di pasar globalbaik dalam dolar maupun rupiah harga emas hari ini cenderung naik.

Baca Juga: Investasi Digital Makin Mudah, Ini Cara Cek Harga Emas Terbaru Lewat Tring by Pegadaian


Berita Terkait


News Update