Nilainya tetap mengacu pada harga emas internasional (spot), namun umumnya berada sedikit di bawah harga logam mulia resmi.
Meski begitu, saat dijual kembali, potongan buyback untuk emas cukim cenderung lebih besar karena toko perlu melakukan pemeriksaan kadar terlebih dahulu.
Baca Juga: Mengapa Harus Menabung Emas untuk Masa Depan? Simak Alasannya di Sini!
Reputasi toko pengrajin juga berpengaruh, semakin tepercaya pembuatnya, semakin terjaga pula nilai jualnya.
Demikian informasi mengenai emas cukim.
