Meski demikian, keputusan untuk menjual atau menahan emas perhiasan tetap harus disesuaikan dengan kondisi dan tujuan masing-masing pemilik.
Bagi konsumen yang membutuhkan dana likuid dalam waktu dekat, menjual sebagian aset di tengah harga tinggi tentu merupakan langkah cerdas.
Namun, bagi yang berorientasi jangka panjang, menahan bisa menjadi strategi yang lebih menguntungkan dalam menghadapi ketidakpastian ekonomi tahun depan.
