Bendera Merah Putih
- Melambangkan identitas nasional dan kebanggaan sebagai bangsa Indonesia.
- Warna merah mencerminkan keberanian para pahlawan dalam berkorban,
- sedangkan putih melambangkan ketulusan perjuangan mereka.
- Bendera ini menjadi “api semangat” yang terus berkibar, simbol perjuangan yang tidak padam.
Baca Juga: Bacaan Doa Upacara Hari Pahlawan 2025 untuk Islam dan Kristen, Klik Link Download PDF di Sini
Filosofi Warna
Pemilihan warna merah dan biru dalam logo ini merepresentasikan semangat dan ketegasan dalam meneladani pahlawan dan melanjutkan perjuangan menuju Indonesia Emas.
Merah melambangkan energi, keberanian, dan tekad yang membara untuk meneladani pahlawan dan membawa perubahan, serta mewakili identitas bangsa.
Sementara biru mencerminkan ketulusan, optimisme, dan komitmen yang teguh dalam mewujudkan cita-cita bangsa menuju kemajuan dan kejayaan di masa depan.
Link download Logo Hari Pahlawan 2025
Adapun link download logo Hari Pahlawan 2025 berbagai versi dan format bisa dibuka melalui link resmi berikut:
https://drive.google.com/drive/folders/1Wbt-f9jWefUvPwlMtoBP-PbBIgCyN0Ku
Link tersebut secara resmi melalui Kementerian Sosial (Kemensos).
Demikian informasi mengenai logo Hari Pahlawan 2025.
