96 Korban Ledakan SMAN 72 Kelapa Gading Jalani Pemulihan, Polri Siapkan Trauma Healing

Sabtu 08 Nov 2025, 20:12 WIB
Petugas medis memberikan penanganan kepada korban luka akibat ledakan di SMAN 72 Kelapa Gading di ruang Instalasi Gawat Darurat (IGD) Rumah Sakit Islam Cempaka Putih, Jakarta, Jumat, 7 November 2025. (Sumber: Poskota/Bilal Nugraha Ginanjar)

Petugas medis memberikan penanganan kepada korban luka akibat ledakan di SMAN 72 Kelapa Gading di ruang Instalasi Gawat Darurat (IGD) Rumah Sakit Islam Cempaka Putih, Jakarta, Jumat, 7 November 2025. (Sumber: Poskota/Bilal Nugraha Ginanjar)

Ia menegaskan bahwa pihak kepolisian telah melakukan berbagai langkah penanganan, mulai dari olah tempat kejadian perkara (TKP) hingga pemberian layanan bagi para korban.

Polda Metro Jaya juga telah menyiapkan posko pelayanan untuk mendata serta memantau kondisi korban,” katanya.


Berita Terkait


News Update