Baca Juga: Ide 5 Prompt Edit Foto di Gemini AI Gaya Ala Anak Skena yang Gaul
2. Potret Formal Studio Elegan:
"Buat foto potret diri seorang wanita cantik berjilbab setengah badan di studio, memakai setelan blazer hitam modern, latar belakang polos abu-abu gelap, pencahayaan tiga titik yang lembut dan dramatis, gaya foto formal dan elegan."
3. Aura Urban Chic di Galeri Seni:
"Gaya Urban Chic di galeri kontemporer. Aku berjalan santai melewati instalasi seni modern yang unik, memegang tas tangan yang stylish. Latar belakang instalasi seni yang blur (efek bokeh) untuk menonjolkan diriku. Warna cerah dan kontras."
4. Perjalanan di Kanal Amsterdam:
"Gambar diriku berjalan di sepanjang kanal sempit di Amsterdam, Belanda. Tangan memegang peta atau kamera, memakai ransel vintage. Bangunan-bangunan sempit berjajar di latar. Bright daylight, vibrant color saturation."
5. Suasana Candid Kafe Pagi:
"Perempuan muda sedang menikmati secangkir latte art di sebuah kafe yang nyaman. Ia mengenakan sweater rajut kebesaran dan tersenyum tipis. Cahaya matahari pagi masuk dari jendela besar di sampingnya. Foto candid, latar belakang sedikit blur."