Lirik Lagu Hari yang Mantap - Gustiwiw ft Nehru Rendra, Viral di TikTok

Rabu 23 Jul 2025, 09:56 WIB
Lirik lagu Hari yang Mantap dari Gustiwiw. (Sumber: Instagram)

Lirik lagu Hari yang Mantap dari Gustiwiw. (Sumber: Instagram)

POSKOTA.CO.ID - Simak dalam artikel lirik lagu Hari yang Mantap dari Gustiwiw yang sedang menjadi sorotan di media sosial.

Hari yang Mantap merupakan salah satu lagu mendiang Gustiwiw yang masuk ke dalam album terbarunya.

Album yang dirilis pada 6 Juli 2025 ini merupakan persembahan terakhir untuk musisi yang memiliki nama asli Gusti Irwan Wibowo ini.

Baca Juga: Lirik Lagu Happier dari Ed Sheeran

Kini, lagu Hari yang Mantap sedang viral di media sosial TikTok dan banyak orang mencari lirik lagu ini.

Lirik Lagu Hari yang Mantap - Gustiwiw

Haaah
Hari yang mantap
Haaah
Aduh sedap
Kamu di Kemang
Aku juga
Kok bisa ya nang
Kebetulan

Haaah
Hari yang mantap (Hari yang mantap)
Haaah
Aduh senang
Terngiang-ngiang
Kamu sayang
Karena kita
Berdekatan

Baca Juga: Lirik Lagu Mejikuhibiniu dari Tenxi, Viral di TikTok

Apa bisa
Apa bisa
Kita bertemu walau sebentar?
Bersenda gurau dengan kelakar
Apa bisa
Apa bisa
Kita bertemu walau sebentar?
Bersenda gurau dengan kelakar
Ku jamin kamu akan nyaman

Sudah terungkap fakta terkuak
Ini adalah hari yang paling mantap
Bertemu kamu hatiku terkoyak
Bagai bunga yang wangi semerbak
Wong feng hung aku jadi bingung
Kalo ga ada kamu aku jadi linglung
Bang bing bung yo kita nabung
Tang ting tung yo kita ngitung

Buat apaan?
Buat nikah (Amin)
Daftar KUA
Ijab kabul dan langsung sah


Berita Terkait


undefined
HIBURAN

Lirik Lagu How Long dari Charlie Puth

Selasa 22 Jul 2025, 19:10 WIB
undefined
HIBURAN

Lirik Lagu Happier dari Ed Sheeran

Selasa 22 Jul 2025, 21:41 WIB

News Update