Nantinya, poin tersebut dapat ditukar menjadi saldo dompet elektronik seperti DANA.
Baca Juga: 4 Cara Baru untuk Dapat Saldo DANA Gratis Tanpa Ribet, Bisa Langsung Masuk ke Dompet Digital
Cara Dapat Saldo DANA Gratis dari Earn App
Berikut ini adalah langkah-langkah lengkap untuk mendapatkan saldo DANA gratis dari Earn App.
1. Unduh dan Instal Earn App
Langkah awal yang wajib dilakukan adalah mengunduh aplikasi Earn App melalui Google Play Store.
Pastikan kamu mengunduh versi resmi untuk menghindari aplikasi tiruan atau scam.
Setelah proses instalasi selesai, lakukan pendaftaran akun menggunakan email atau akun Google yang valid agar semua aktivitas bisa tercatat dan poin yang dikumpulkan tersimpan dengan aman.
2. Manfaatkan Berbagai Fitur yang Tersedia
Earn App bukan sekadar aplikasi biasa. Platform ini menyediakan beragam fitur yang bisa dimanfaatkan untuk mengumpulkan poin, diantaranya sebagai berikut.
- Bermain Game: Terdapat pilihan game ringan dan menarik. Setiap tantangan yang diselesaikan akan memberikan kamu poin.
- Mendengarkan Musik: Putar lagu dari berbagai genre. Semakin lama kamu mendengarkan, semakin banyak poin yang bisa dikumpulkan.
- Menonton Video Pendek: Tonton video hiburan, edukatif, dan inspiratif untuk mendapatkan poin tambahan.
- Membaca Berita: Tidak hanya menambah wawasan, membaca artikel berita juga memberikan imbalan berupa poin.
- Mengisi Survei: Beberapa survei singkat tersedia setiap hari. Setiap survei yang berhasil diisi akan menambah saldo poinmu.
Dengan banyaknya opsi ini, pengguna memiliki keleluasaan untuk memilih aktivitas sesuai minat dan waktu yang tersedia.
3. Undang Teman untuk Mendapatkan Bonus
Selain mengumpulkan poin dari aktivitas pribadi, Earn App juga menyediakan program referral.
Dengan membagikan kode undangan ke teman atau keluarga, kamu bisa mendapatkan bonus poin tambahan setiap kali ada pengguna baru yang mendaftar dan aktif menggunakan aplikasi melalui referral kamu.
Program ini menjadi salah satu cara paling cepat untuk meningkatkan jumlah poin, apalagi jika kamu aktif di media sosial atau komunitas digital.
4. Tukar Poin dengan Saldo DANA
Setelah mengumpulkan poin dalam jumlah yang cukup, kini saatnya menikmati hasilnya. Berikut ini adalah cara mencairkan poin menjadi saldo DANA.
- Buka Earn App dan login ke akun kamu.
- Pilih menu “Tukar Poin” atau “Penukaran” di halaman utama.
- Tentukan jumlah poin yang ingin ditukar.