Cara Mudah Log-In Instagram saat Lupa Password

Selasa 20 Mei 2025, 21:15 WIB
Cara Mudah Log-In Instagram saat Lupa Password (Sumber: Pinterest/Digital Trends)

Cara Mudah Log-In Instagram saat Lupa Password (Sumber: Pinterest/Digital Trends)

POSKOTA.CO.ID - Simak inilah beberapa cara mudah log-in Instagram saat lupa password. Lupa password Instagram tentunya membuat panik. Namun, inilah cara mudah dan simpel agar bisa log-in kembali.

Sama seperti Facebook, Instagram menjadi media sosial dimana pengguna bisa mengunggah foto maupun video.

Pengguna Instagram juga bisa mengunggah stories pada akun Instagram. Hingga saat ini Instagram banyak penggunanya.

Baca Juga: Asyik! Cuma Komentar di Postingan Instagram DANA,Dapat Saldo Gratis Rp15.000, Begini Caranya

Akan tetapi, beberapa pengguna Instagram bisa mengalami lupa password pada akunnya.

Jika kamu sedang mengalami hal ini, kunci pertama ialah jangan panik terlebih dahulu, sebab ada cara lain agar bisa masuk ke akun Instagram meski lupa password.

Hal ini mungkin akan membuat jengkel, apalagi jika Instagram digunakan untuk urusan pekerjaan, atau hanya berbagi momen saja.

Untungnya, Instagram memiliki beberapa metode pemulihan akun yang bisa membantu penggunanya, dalam mengatasi masalah lupa kata sandi.

Baca Juga: Cara Menyimpan Video Reels Instagram dengan Mudah dan Cepat

Sehingga, pengguna bisa reset kata sandi baik melalui email, nomor telepon, maupun akun Facebook yang terhubung.

Lalu, bagaimana cara login Instagram yang lupa kata sandi dengan mudah? Berikut penjelasannya.

Lupa Password Instagram (Sumber: Freepik)

Berita Terkait


News Update