Mudik Lebaran 2024 Jadi Rekor Pemudik Terbanyak Sepanjang Sejarah, Bagaimana Dengan Tahun 2025?

Senin 24 Feb 2025, 03:45 WIB
Ilustrasi. Proyeksi pergerakan pemudik tahun 2025, akankah kalahkan rekor tahun 2024. (Freepik.com)

Ilustrasi. Proyeksi pergerakan pemudik tahun 2025, akankah kalahkan rekor tahun 2024. (Freepik.com)

Baca Juga: Cara Mudah Daftar Mudik Bareng KLIK Indomaret 2025: Tersedia 9.100 Kursi Ada Bus hingga Kapal Laut, Cek Syarat dan Ketentuannya

Kesimpulan

Mudik Lebaran 2024 menjadi momen bersejarah dengan jumlah pemudik mencapai 193,6 juta orang, atau 71,7% dari total penduduk Indonesia.

Jawa Tengah, Jawa Timur, dan Jawa Barat menjadi tiga daerah tujuan utama pemudik. Dengan persiapan yang matang dari pemerintah dan pihak terkait, diharapkan mudik tahun ini berjalan lancar dan aman.

Sementara itu, Lebaran 2025 diprediksi akan menjadi tantangan baru dengan jumlah pemudik yang semakin meningkat.

Berita Terkait

News Update