Jika setelah mencoba semua langkah di atas kamu masih mengalami kendala, berikut beberapa tips tambahan:
- Coba login dari perangkat lain: Terkadang, masalah terjadi karena perangkat tertentu, bukan aplikasinya.
- Gunakan browser: Buka Instagram melalui browser di HP atau laptop untuk login.
- Hapus cache aplikasi: Pergi ke pengaturan HP, buka manajemen aplikasi, lalu pilih Instagram dan hapus cache.
- Cek koneksi internet: Pastikan koneksi internetmu stabil dan cukup kuat untuk mengakses aplikasi Instagram.
Menghadapi masalah login di Instagram memang menjengkelkan, tetapi dengan mengikuti langkah-langkah di atas, kamu bisa mengatasi masalah tersebut.
Jika masih tidak berhasil, cobalah untuk menghubungi layanan bantuan Instagram atau menunggu beberapa waktu hingga masalah di server mereka teratasi.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.