Selain peserta, penonton juga antusias mengamati aksi pembalap Grasstrack dan Motocross dan enjoy berbelanja di arena bazar yang harganya terbilang lebih hemat.
"Saya berharap event powetrack harus menjadi agenda tahunan kota Banjar, saya berharap fasilitas pendukung segera direalisasi seperti podium start permanen, podium penonton permanen, paddock permanen di tambah, dibuatkan sumber air untuk bilas motor, toilet di padock," tutup Asep Nugraha ketua IMI Korwil Banjar sebagai ketua pelaksana lokal. (Muhamad Ichsan)