Meski demikian, kata dia, saat ini semua kapal diperiksa. Apalagi virus Corona menjadi kewaspadaan nasional.
"Jadi kita juga diminta agar observasinya itu benar-benar berlapis, jadi bukan hanya suhu saja, tapi juga kita melihat keseluruhan, kan mereka menunggu dermaga juga hitungannya hingga satu atau tiga hari, jadi bisa kita berkali-kali wsspadai dan periksa," imbuhnya. (haryono/yp)