DEPOK - Kapolresta Depok Kombes Didik Sugiarto untuk mengembalikan traumatik pasca-kejadian perampokan dan pemerkosaan menimpa SF, pihaknya akan memberikan pendampingan. "Untuk masalah ini sudah kita koordinasikan dengan penyidik dalam memulihkan rasa trauma korban akan kita berikan pendampingan dengan memanggil psikologi dalam menghilangkan traumatik pasca kejadian menimpa korban,"ujarnya, Jumat (21/9/2018) malam. Perwira jebolan Akpol angkatan 1996 ini menuturkan pihaknya nanti akan segera koordinasikan dengan bidang PSTP2A Kota Depok dan Psikologi pendampingan kepada korban. "Butuh waktu dalam memulihkan kondisi emosional apalagi untuk menghilangkan rasa traumatik setelah apa yang terjadi membutuhkan waktu cukup lama,"tambahnya. (Baca: Perampok dan Pemerkosa di Rumah WN Jerman Ditangkap) Sebelumnya pelaku Asep Mulyana alias Heri,38, pelaku perampokan dan pemerkosaan terhadap SF berhasil ditangkap petugas di daerah Sukabumi, Kamis (20/9/2018) malam . Pelaku selain merampok barang berharga korban juga dibawa ancaman golok Asep memperkosa SF di kamar . Sebelum kabur pelaku sempat mandi di kamar mandi. (Angga)
Korban Perampokan dan Pemerkosaan, Polisi Berikan Pendampingan
Jumat 21 Sep 2018, 22:07 WIB

Editor
[email protected] Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Kriminal
Polda Metro Bantah Isu Terkait Lambatnya Tangani Kasus Dugaan Rudapaksa oleh Warga Tiongkok
Selasa 28 Jun 2022, 00:41 WIB
Kriminal
Pemilik kontrakan di Bogor Hendak Diperkosa, Pelaku Masuk Kamar Hanya Gunakan Celana Dalam
Rabu 13 Jul 2022, 19:23 WIB
Kriminal
Polisi Sebar Identitas dan Ciri-Ciri Pelaku Pemerkosaan Anak Dibawah Umur di Kresek
Minggu 02 Okt 2022, 09:18 WIB
Kriminal
Wanita Korban Pemerkosaan Ditemukan Terlantar di Pinggir Jalan Tol Jakarta-Tangerang
Jumat 10 Feb 2023, 11:53 WIB
Kriminal
Pria Perkosa Dua Kali Istri Adik Ipar di Jakarta Utara Akhirnya Diciduk
Sabtu 13 Mei 2023, 18:32 WIB
Kriminal
Gegara Sering Ngintip dari Atas Plafon, Pedagang Bakso Perkosa Wanita Tetangga
Selasa 23 Jan 2024, 15:47 WIB
News Update
JAKARTA RAYA
Kejari Kabupaten Tangerang Raih Sejumlah Penghargaan atas Penyelamatan Keuangan dan Aset Negara
01 Jan 2026, 17:20 WIB
OLAHRAGA
Jelang Duel Panas Persib vs Persija, Dua Pilar Macan Kemayoran Terancam Absen
01 Jan 2026, 17:19 WIB
OLAHRAGA
Persib Bandung di Puncak Klasemen Hadapi 4 Laga Berat Januari 2026: Siap Jamu Persija dan Buka Putaran Kedua Liga
01 Jan 2026, 17:19 WIB
JAKARTA RAYA
Pengunjung Museum di Jakarta Meningkat Saat Nataru, Terbanyak Museum Wayang
01 Jan 2026, 17:17 WIB
HIBURAN
DJ Donny Asal Daerah Mana? Musisi Viral Ini Diteror Bangkai Ayam hingga Rumahnya Dilempar Bom Molotov
01 Jan 2026, 17:06 WIB
JAKARTA RAYA
Pelaku Pencurian Sepeda Motor Milik Jemaah Masjid di Depok Berhasil Diamankan Warga
01 Jan 2026, 16:51 WIB
Nasional
Apakah Tarif Listrik Naik di Awal 2026? Ini Keputusan Resmi Pemerintah
01 Jan 2026, 16:34 WIB
HIBURAN
Siapa Istri Arbani Yasiz? Terungkap Profil Lengkap Arbani Yasiz, Keturunan, Pacar, dan Fakta Personal
01 Jan 2026, 16:11 WIB
OLAHRAGA
Jadwal Liverpool vs Leeds United di Liga Inggris Pekan ke-19 Malam Ini, Tayang Jam Berapa?
01 Jan 2026, 16:00 WIB
Nasional
Harga BBM Turun per 1 Januari 2026: Cek Daftar Lengkap Pertamina, Shell, BP, Vivo
01 Jan 2026, 15:58 WIB
EKONOMI
Cara Dapat Bansos Rp600.000 dari Pemerintah Tahun 2026, Siapkan NIK KTP
01 Jan 2026, 15:58 WIB
EKONOMI
Update Terbaru Harga Emas Antam Hari Ini, 1 Januari 2026: Turun ke Rp2.488.000/gram
01 Jan 2026, 15:33 WIB
TEKNO
Ada Kesempatan Dapat Saldo DANA Gratis Rp202.000, Cek Syarat dan Caranya di Sini!
01 Jan 2026, 15:30 WIB
Daerah
Tangis Anaya Penanda Dimulainya Babak Baru dalam Kehidupan Adhitia sebagai Ayah
01 Jan 2026, 15:29 WIB
OTOMOTIF
Mercedes-Benz C-Class Listrik Tertangkap Uji Jalan, Pakai Platform Baru
01 Jan 2026, 15:27 WIB
JAKARTA RAYA
Tanpa Pesta Kembang Api, Perayaan Malam Tahun Baru di Kota Tua Jakbar Berlangsung Kondusif
01 Jan 2026, 15:26 WIB
JAKARTA RAYA
Warga Apresiasi Perayaan Tahun Baru di Bundaran HI, Sarat Empati dan Solidaritas
01 Jan 2026, 15:23 WIB