Viral di Medsos, Video Mualem Diduga Bukan Pernikahan Melainkan Acara Keluarga

Selasa 20 Jan 2026, 12:42 WIB
Potret Muzakir Manaf Gubernur Aceh (Sumber: Instagram/@muzakirmanaf1964)

Potret Muzakir Manaf Gubernur Aceh (Sumber: Instagram/@muzakirmanaf1964)

Marlina Usman, yang akrab disapa Kak Na, memegang sejumlah posisi strategis di Aceh.

Baca Juga: Gubernur Aceh Mualem Punya Istri Berapa dan Siapa Saja Anaknya? Ini Profil Keluarga Muzakir Manaf yang Diduga Nikah Lagi di Malaysia

Ia menjabat sebagai Ketua TP-PKK Aceh, Ketua Dekranasda Aceh, Ketua Forikan Aceh, serta dipercaya sebagai Bunda PAUD dan Bunda Literasi Aceh.

Sementara itu, istri lainnya, Salmawati atau yang dikenal sebagai Bunda Salma, aktif di dunia politik.

Saat ini, ia menjabat sebagai Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) dari Fraksi Partai Aceh.

Di tengah simpang siur isu yang beredar, publik masih menunggu klarifikasi resmi dari pihak terkait guna memastikan kebenaran kabar yang ramai diperbincangkan tersebut.


Berita Terkait


News Update