“Penyewa kontrakan bernama Rusmani (35 tahun), tidak alami luka. Namun tempat tinggalnya sudah habis dengan rata akibat dilalap jago merah,” tuturnya.
Selain bangunan, satu unit sepeda motor RX King turut hangus terbakar.
“Api dapat dipadamkan dengan diturunkan sebanyak 6 unit mobil pemadam Kota Depok,” tutup Jupriono.
