"Ya otomatis akan pembongkarannya malam hari. Window times-nya itu," kata Syafrin.
Terkait waktu lamanya rencana pembongkaran, Syafrin menyerahkan sepenuhnya ke pihak Dinas Bina Marga Jakarta selaku pengeksekusi.
Baca Juga: Pembongkaran Tiang Monorel Diminta Tak Picu Macet, DPRD Jakarta Usul Dikerjakan Malam Hari
"Tapi rencananya dari kapan sampai kapan, berapa lama itu nanti dengan teman-teman Dinas Bina Marga ya yang eksekusi," ujarnya. (cr-4)
