Sebelum menjamu Persija di markasnya, Maung Bandung akan lebih dulu bertandang ke kandang Persik Kediri untuk melakoni laga pekan ke-26 pada Senin, 5 Januari 2026.
Baca Juga: Jadwal Super League 2025/2026 Pekan ke-16: Persija Main Hari Pertama, Persib Bandung Penutup
Jadwal Persib Bandung vs Persija Jakarta

Bagi para Bobotoh dan juga Jakmania yang tidak ingin ketinggalan menyaksikan laga sengit antara Persib vs Persija pada pekan ke-17 Super League 2025/2026, simak jadwal lengkapnya di bawah ini.
- Tim: Persib Bandung vs Persija Jakarta
- Hari dan Tanggal: Minggu, 11 Januari 2026
- Lokasi: Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) Bandung, Jawa Barat
- Kick Off: 15.30 WIB
- Siaran Langsung: Indosiar
- Love Streaming: Vidio
Klasemen Super League 2025/2026
Berikut ini klasemen Super League 2025/2026 terbaru setelah laga tunda pekan kedelapan yang dijalani semua tim pada akhir Desember 2025 lalu.
- Persib: 34
- Borneo FC: 34
- Persija: 32
- Malut United: 31
- Persita: 25
- PSIM Yogyakarta: 24
- Persebaya: 22
- Bali United: 21
- PSM Makassar: 19
- Bhayangkara FC: 19
- Arema FC: 18
- Persik: 18
- Madura United: 17
- Dewa United: 17
- PSBS Biak: 13
- Semen Padang: 10
- Persijap: 9
- Persis: 7
