Uji Nyata Kamera iPhone 17 vs iPhone 16 Pro, Siapa Juara Fotografi? Cek Perbandingannya

Rabu 05 Nov 2025, 13:00 WIB
Uji nyata kamera iPhone 17 vs iPhone 16 Pro.(Sumber: X/@OutofGalaxyy)

Uji nyata kamera iPhone 17 vs iPhone 16 Pro.(Sumber: X/@OutofGalaxyy)

Dalam perekaman video, iPhone 16 Pro masih unggul berkat dukungan Apple Log, memberikan fleksibilitas color grading dan dynamic range lebih luas.

iPhone 17 memiliki kemampuan video mumpuni, namun beberapa fitur profesional hanya tersedia pada model Pro.

Secara umum, perbandingan antara iPhone 17 vs iPhone 16 Pro menegaskan bahwa pilihan tergantung pada kebutuhan pengguna.

iPhone 16 Pro sendiri ideal untuk fotografer profesional, konten kreator video, dan pengguna yang membutuhkan zoom optik atau format RAW untuk editing.

Sedangkan, iPhone 17 lebih unggul untuk selfie, video call, konten sosial media, serta pengguna yang mengutamakan kemudahan penggunaan dan kamera depan lebih lebar.


Berita Terkait


News Update