3 Cara Menghilangkan iklan di iPhone dengan Cepat

Jumat 03 Okt 2025, 06:50 WIB
Ilustrasi - Cara blokir iklan di iPhone. (Sumber: Pixabay/lukgehr)

Ilustrasi - Cara blokir iklan di iPhone. (Sumber: Pixabay/lukgehr)

Baca Juga: 4 Cara Ampuh Mengatasi HP Tiba-tiba Mati Sendiri

1. Cara Blokir Iklan di Safari

  • Buka Pengaturan.
  • Setelah itu, pilih menu App.
  • Kemudian, pilih Safari.
  • Klik matikan Blokir Pop-up.
  • Pilih nyalakan Peringatan Situs Web Palsu.

2. Cara Nonaktifkan Iklan yang Dipersonalisasi

  • Buka Pengaturan di iPhone.
  • Pilih Privasi & Keamanan.
  • Ketuk Pengiklanan Apple.
  • Nonaktifkan opsi Iklan yang Dipersonalisasi.

3. Cara Blokir Iklan di Chrome

  • Buka aplikasi Chrome.
  • Ketuk ikon tiga titik di sudut kanan atas.
  • Pilih Setelan.
  • Pilih Setelan Konten.
  • Pilih Blokir Pop-up dan aktifkan fitur ini.

Itu lah tadi sederet tips blokir iklan di iPhone yang dapat dicoba pengguna jika merasa terganggu dengan iklan atau pop up yang sering muncul di Hp.


Berita Terkait


News Update