"Demo-demo, tolak, Pandeglang bukan tempat pembuangan sampah," tulis seorang netizen.
"Pemerintah Pandeglang harus bertanggung jawab. Jangan bisnis cuan dan segalanya tanpa melihat efek negatif bagi warga," ujar warganet lainnya.
"Entah apa yang ada di pikiran mereka. Demi uang, rakyat sekitar yang jadi korban," tulis akun lain di kolom komentar.