Pertandingan pekan terakhir Eredivisie Liga Belanda 2024-25 yang akan ditayangkan langsung Kompas TV adalah Ajax vs FC Twente.
Itu dikonfirmasi Kompas TV lewat akun resmi Instagram mereka. Karena pekan terakhir digelar di hari dan jam bersamaan, Kompas TV hanya menayangkan satu pertandingan.
Baca Juga: Patrick Kluivert Tiba, Persiapan Timnas Jelang Laga Krusial Dimulai
Selain ditayangkan langsung Kompas TV, Eredivisie Liga Belanda juga bisa ditonton secara streaming di Vidio.
Empat laga yang ditayangkan streaming Vidio akhir pekan ini adalah Ajax vs Twente, PSV Sparta, Heerenveen vs Feyenoord dan AZ Alkmaar vs Almere City.
Berikut jadwal pekan 34 Eredivisie Liga Belanda 2024-25 pada Minggu, 18 Mei 2025:
- 19.30 WIB - Ajax vs FC Twente (Live Kompas TV dan Streaming Vidio)
- 19.30 WIB - RKC Waalwijk vs Go Ahead Eagles
- 19.30 WIB - PEC Zwolle vs FC Groningen
- 19.30 WIB - AZ Alkmaar vs Almere City (Live Streaming Vidio)
- 19.30 WIB - Fortuna Sittard vs FC Utrecht
- 19.30 WIB - NAC Breda vs Willem II
- 19.30 WIB - Sparta Rotterdam vs PSV Eindhoven (Live Streaming Vidio)
- 19.30 WIB - Heerenveen vs Feyenoord (Live Streaming Vidio)
- 19.30 WIB - Heracles Almelo vs NEC Nijmegen
Disclaimer: Jadwal pertandingan sewaktu-waktu bisa berubah.