Rumor Transfer Persib: Bobotoh Sarankan Mariano Peralta sebagai Pengganti Ciro Alves di Musim Depan

Minggu 04 Mei 2025, 10:33 WIB
Update rumor transfer Persib terbaru. (Sumber: Istimewa)

Update rumor transfer Persib terbaru. (Sumber: Istimewa)

Gol tunggal Wahyu Prasetyo di Stadion Kie Raha, Ternate, menghentikan laju Maung Bandung untuk mengunci gelar lebih awal.

Alhasil, kini pasukan Bojan Hodak setidaknya harus menunggu pertandingan Persebaya Surabaya pada Senin, 5 Mei 2025 mendatang.

Jika Persebaya gagal menang atas Persik (imbang atau kalah), maka Persib bisa memastikan gelar juara tanpa harus menjalani pertandingan terlebih dulu.

Berita Terkait

News Update