DPR Resmi Sahkan RUU TNI Jadi Undang-undang, Inilah Daftar Pasal Kontroversialnya

Kamis 20 Mar 2025, 15:16 WIB
DPR Resmi Sahkan RUU TNI Jadi Undang-undang, Ini Poin-poin Perubahannya. (Sumber: ppid.tni.mil.id)

DPR Resmi Sahkan RUU TNI Jadi Undang-undang, Ini Poin-poin Perubahannya. (Sumber: ppid.tni.mil.id)

Baca Juga: Pengesahan RUU TNI Bertepatan dengan Laga Timnas Indonesia vs Australia, Netizen: Pengalihan Isu?

3. Tugas Pokok TNI

Terkait tugas pokok TNI, ada penambahan poin dalam UU TNI baru di Pasal 7 Ayat (15) dan (16).

Pasal 7 Ayat (15) menambahkan tugas terkait untuk membantu dalam upaya menanggulangi ancaman siber.

Sedangkan untuk ayat selanjutnya, terkait tugas membantu dalam melindungi dan menyelamatkan Warga Negara, serta kepentingan nasional di luar negeri.

Berita Terkait

News Update