Sekali lagi, ia menegaskan bahwa isu perselingkuhan atau poligami terhadap dirinya sama sekali tidak benar.
"Tapi saya bisa yakinkan bahwa hal-hal yang tadi dipertanyakan Itu tidak benar. Jadi saya bilang Saya mau menikah lagi, itu tidak ada," ucapnya.
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan follow WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.