Hubungan Asmara: Sebelum menghargai pasangan, kamu harus menghargai diri kamu sendiri.
Dengan begitu, kamu bisa lebih siap dalam menjalani hubungan dengan kepercayaan diri.
Karier: Untuk kamu yang sudah berada di posisi senior dalam pekerjaanmu, bisa jadi kamu sedang beruntung. Kamu lebih mudah dalam bekerja dan menapaki karir.
6. Zodiak Capricorn (22 Desember - 19 Januari)
Hubungan Asmara: Kejujuran kamu dan pasangan merupakan hal yang sangat penting dalam hubungan.
Disarankan agar jangan membiasakan ada kebohongan-kebohongan kecil di antara kamu dan dia.
Karier: Untuk kamu yang bekerja di bidang pelayanan, bisa jadi pekerjaan kamu sedang cukup baik.
Terus tingkatkan pelayanan kamu agar konsumen selalu puas.
7. Zodiak Aquarius (20 Januari - 18 Februari)
Hubungan Asmara: Jika ada hal yang mengganggumu di dalam hubungan yang sedang dijalani, sebaiknya kamu ungkapkan dengan baik pada pasangan.
Tidak baik memendamnya dalam waktu lama.
Karier: Tidak ada yang sempurna, Aquarius.