Saat jumpa pers usai lamaran berlangsung, Atta Halilintar menyerahkan sejumlah seserahan mulai dari pakaian hingga perhiasan.
"Kalau pihak laki bawa seserahan pakaian, dari pakaian jalan-jalan sampai pakaian dalam. Baju pergi juga," tutur Atta Halilintar.
Rencananya Atta dan Aurel akan menggelar pernikahan di Jakarta, pada 3 April 2021mendatang. (mia)
