JAKARTA – Puluhan kader 'emak-emak' PKK di Kelurahan Kedoya Utara, Jakarta Barat dilatih kerajinan tangan menggunakan sampah kertas. "Surprise nih dari bekas kertas koran bisa dibuat dalam berbagai wadah untuk pajangan maupun keseharian di rumah," kata Nuning, warga RW 02 Kedoya Utara saat pelatihan kerajinan tangan yang berlangsung di pendopo RPTRA Kedoya Utara, Rabu (23/5/2018). Pembekalan ini menghadirkan narasumber Tri Sugiarti selaku Direktur Bank Sampah Tri Alam Lestari. "Kegiatan ini bertujuan menggembleng ibu-ibu rumah tangga untuk produktif dengan memanfaatkan barang-barang yang bisa didaur ulang menjadi bernilai ekonomis," ujar Tri. Dari sampah kertas dapat diolah menjadi aneka wadah mulai tempat tisu, piring buah, tempat air mineral dan tempat koran. Selain itu botol dan sampah plastik juga bisa didaur ulang. Tak hanya memberikan ilmu gratis kepada peserta, Tri juga bersedia membantu pemasaran produk karya kader PKK tersebut. Pelatihan ini difasilitasi Alfamart. Branch Manager Alfamart, Yudi Sobari mengatakan pihaknya membangun jiwa kemandirian dan kewirausahaan melalui pengembangan kemampuan keterampilan bagi masyarakat. “Semoga pelatihan ini menjadikan ibu-ibu rumah tangga bisa mengurangi sampah rumah tangga. Selain dapat menambah uang dapur," kata Yudi. (Rachmi/tri)

Di Kedoya 'Emak-emak' Dilatih Kerajinan dari Koran Bekas
Rabu 23 Mei 2018, 15:06 WIB

Editor
[email protected] Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait

News Update

JAKARTA RAYA
Lalu Lalang Kontainer Diduga Jadi Biang Kerok Jalan Rusak di Rawa Malang
05 Jul 2025, 13:54 WIB

HIBURAN
Dio Novandra Siapa? Resmi Menikah dengan Megawati Hangestri, Ternyata Atlet Renang Unggulan Indonesia
05 Jul 2025, 13:46 WIB

Daerah
Asal Usul Fenomena Bahasa Campuran Indonesia-English di Jaksel, Ternyata Ini Sejarahnya
05 Jul 2025, 13:42 WIB

Nasional
Jogja Heboh Akibat Mas Pelayaran! Ini Kronologi Cekcok dengan Driver Ojol yang Berujung Dugaan Penganiayaan
05 Jul 2025, 13:31 WIB

OLAHRAGA
Gagal Boyong Thom Haye, Persija Kejar Rafael Struick untuk Isi Lini Serang Musim Depan
05 Jul 2025, 12:56 WIB

Daerah
Viral! Sopir Truk Wanita Sekaligus Konten Kreator Tersohor Kecelakaan Saat Siaran Langsung Bawa 20 Ton Beras
05 Jul 2025, 12:30 WIB

JAKARTA RAYA
DPRD Tepis Jakarta Bukan Kota Termacet, Sebut Macet Masih Terjadi di Jam Sibuk
05 Jul 2025, 12:27 WIB

Daerah
Ciri-Ciri Leptospirosis Mematikan yang Mewabah Usai Banjir di Yogyakarta, 18 Kasus Tercatat
05 Jul 2025, 12:12 WIB

Nasional
PPPK Nakes 2025 Kejaksaan RI Berpeluang Dapat Tunjangan Menggiurkan, Ini Syaratnya
05 Jul 2025, 11:57 WIB

JAKARTA RAYA
Pemprov Jakarta Batalkan CFN dan Festival Muharam, Ini Kata Pramono
05 Jul 2025, 11:48 WIB

OLAHRAGA
Jadwal Siaran Langsung Piala Presiden 2025 Eksklusif di Vidio, Oxford dan Persib Main Besok
05 Jul 2025, 11:11 WIB

HIBURAN
Cara Nonton Anime Dandadan Season 2 Episode 1 Sub Indo, Klik Link Streaming di Sini
05 Jul 2025, 11:07 WIB

Nasional
Hari Kedua Pencarian Korban KMP Tunu Pratama Jaya, 29 Orang Masih Hilang
05 Jul 2025, 10:55 WIB

HIBURAN
Rekomendasi 5 Situs Streaming Anime Sub Indo Koleksi Lengkap, Dijamin Legal!
05 Jul 2025, 10:33 WIB

JAKARTA RAYA
Diduga Tersetrum Tiang Listrik, Bocah di Kebayoran Baru Jaksel Tewas Seketika
05 Jul 2025, 10:31 WIB
