JATINEGARA (Pos Kota) - Pengrajin kayu, ditemukan tewas dengan luka gosong pada bagian dada kirinya, di tempat kerjanya Ovo Trio Furniture and Interior yang berada di Jalan Raya Kalimalang, Kelurahan Cipinang Muara, Jatinegara, Jakarta Timur, Kamis (19/9). Dugaan sementara Tomi Ruhiyat, 28, tewas akibat tersengat listrik dari mesin pengukir kayu yang baru pertama kali digunakannya untuk belajar mengukir. Joni Efendi,46, rekan Tomi mengatakan, sore itu korban belajar mengukir kayu menggunakan mesin. "Korban memang sudah setahun bekerja di tempat ini. Tapi ia bertugas menghaluskan kayu yang sudah diukir. Tapi baru pertama kali menggunakan mesin, tak ada seorang pun yang mengetahui peristiwa tersebut. Tomi diduga tewas tersengat listrik dari kabel yang terkelupas dan mengenai dadanya dan membuatnya terpental," katanya, Kamis (19/9) malam. Joni mengatakan, Tomi diduga tewas tersengat listrik sekitar pukul 14.00. Namun, jasadnya baru diketahui oleh salah seorang rekan korban sekitar pukul 17.00. Saat itu temennya datang, dan melihat korban sudah tergeleak dengan dadanya yang sudah gosong. Sementara itu, Johan,50, salah seorang warga sekitar mengatakan, dirinya kerap melihat para pengrajin kayu menaruh kabel mesin pengukir di leher mereka. Hal itu diduga yang menjadi penyebab korban tersengat listrik dari kabel yang sudah terkelupas. "Kalau saya lihat ang kerja di sana itu sering ngelilitin kabel di lehernya. Ini dilakukan mungkin biar nggak ribet kalau lagi kerja," ungkapnya. Atas peristiwa tersebut, lalu dilaporkan ke Polsek Jatinegara. Oleh petugas sekitar pukul 20.00 jenazah pria yang meninggalkan istri dan seorang anak dibawa ke Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo (RSCM) untuk diautopsi. Kasus ini selanjutnya ditangani Polsek Jatinegara. Kasubag Humas Polres Jakarta Timur Kompol Didik Haryadi mengatakan, hingga saat ini pihaknya masih melakukan penyelidikan untuk mengetahui penyebab pastinya peristiwa tersebut. "Sejumlah saksi sudah dimintai keterangan, ," katanya. Kasus ini ditangani Polsek Jatinegara (Wandi/d)

Perajin Kayu Tewas Kesetrum
Kamis 19 Sep 2013, 21:18 WIB

[email protected]
Editor
Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Tiga Remaja di Tangerang Tewas Tersengat Listrik Saat Banjir
Kamis 02 Mar 2023, 15:59 WIB

Pria di Bekasi Kritis Usai Tersengat Listrik saat Pasang Spanduk
Rabu 22 Mar 2023, 20:00 WIB

Diduga Tersetrum Listrik dari Gerobak, Pedagang Tahu Crispy Tewas Mengenaskan
Rabu 10 Jan 2024, 14:43 WIB

News Update
Bansos PKH dan BPNT Tahap 2 Cair Bulan Mei 2025, Simak Cara Mengeceknya
12 Mei 2025, 05:04 WIB

3 Bansos Cair Hari Ini! Cek Sekarang Ada PIP, BLT Dana Desa, dan ATENSI YAPI
12 Mei 2025, 05:00 WIB

Rotasi Inzaghi Sukses, Inter Milan Gasak Torino 0-2 dan Beri Tekanan kepada Napoli
12 Mei 2025, 01:40 WIB

Nomor Pribadi Anda Dijadikan Kontak Darurat Pinjol Ilegal? Apakah Data Anda Aman?
12 Mei 2025, 00:55 WIB

Rekap Hasil Pekan 36 Premier League: Liverpool vs Arsenal 2-2, Chelsea dan MU Tumbang
12 Mei 2025, 00:43 WIB

Pengunjung Lega Masuk Danau Cipondoh Tangerang Bebas Pungli
12 Mei 2025, 00:05 WIB

11 Kode Redeem FF 12 Mei 2025 Terbaru Masih Aktif, Siap Dimiliki Kamu!
11 Mei 2025, 23:56 WIB

Alun-Alun Kota Bogor Diupayakan Tetap Bersih dan Aman
11 Mei 2025, 23:54 WIB

Aturan Ini Bikin Galbay Pinjol Aman? Simak infonya di sini!
11 Mei 2025, 23:53 WIB

3 Cara Ini, DC Lapangan Pinjol Tak Datang Lagi ke Rumah Nasabah Galbay Utangnya!
11 Mei 2025, 23:50 WIB

Hasil Barcelona vs Real Madrid: Hattrick Kylian Mbappe Tidak Membantu, Hujan 7 Gol
11 Mei 2025, 23:41 WIB

Ramalan Zodiak Sagitarius Hari Ini 12 Mei 2025, Keputusan Besar di Depan Mata!
11 Mei 2025, 23:35 WIB

Ramalan Shio yang Akan Dapatkan Rezeki Melimpah 12 Mei 2025
11 Mei 2025, 23:30 WIB

Dana Bansos PKH Tahap 2 Segera Cair Mei 2025, Pastikan Nama Anda Terdata!
11 Mei 2025, 23:27 WIB

Cara Selamat dari Jerat Utang Pinjol, Bangun Dana Darurat Mulai Sekarang
11 Mei 2025, 23:25 WIB

Jangan Sampai Galbay, Kenali Bahaya Pinjol sebelum Terlambat
11 Mei 2025, 23:23 WIB
