500 Motor Listrik Alva N3 Perkuat Logistik Hijau Dash Electric

Rabu 28 Jan 2026, 10:48 WIB
Alva dan Kalista mendukung Dash Electric membangun infrastruktur logistik berbasis EV melalui pemanfaatan 500 unit motor listrik. (Sumber: Dok. Alva)

Alva dan Kalista mendukung Dash Electric membangun infrastruktur logistik berbasis EV melalui pemanfaatan 500 unit motor listrik. (Sumber: Dok. Alva)

Kolaborasi Alva, Kalista, dan Dash Electric diharapkan membuka jalan bagi adopsi kendaraan listrik yang lebih luas di sektor logistik Indonesia. Dengan pendekatan terintegrasi dan skala operasional besar, model ini dinilai relevan untuk mendukung kebutuhan bisnis jangka panjang yang lebih efisien dan ramah lingkungan.


Berita Terkait


News Update