Sejumlah mahasiswa memadati kawasan Jalan Medan Merdeka Selatan, Gambir, Jakarta Pusat, Senin, 20 Oktober 2025. (Sumber: Poskota/Pandi Ramedhan)

JAKARTA RAYA

Padati Jalan Merdeka, Mahasiswa Kritik Kebijakan Pemerintah Pusat

Senin 20 Okt 2025, 15:47 WIB

GAMBIR, POSKOTA.CO.ID - Sejumlah mahasiswa memadati kawasan Jalan Medan Merdeka Selatan, Gambir, Jakarta Pusat, Senin, 20 Oktober 2025.

Massa mahasiswa yang berasal dari berbagai kampus mengkritik berbagai program hingga kebijakan pemerintah pusat, termasuk Makanan Bergizi Gratis (MBG) hingga pembebasan massa dari penahanan.

Selain itu, anggota Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Seluruh Indonesia (SI) tersebut mendesak pemerintah mengevaluasi jajaran Kabinet Merah Putih dan mencopot menteri bermasalah.

Berikut poin-poin tuntutan lain yang disuarakan mahasiswa, di antaranya:

Baca Juga: RSUP Prof Ngoerah Keluarkan 3 Mahasiswa Kedokteran Unud Program Koas yang Terlibat Kasus Perundungan

Tags:
MBGJakarta PusatBEM SImahasiswa

Pandi Ramedhan

Reporter

Febrian Hafizh Muchtamar

Editor